top of page

Persiapan Nobar Bola | Peralatan dan Harganya Dibandingkan Dengan Sewa / Rental

Hai Sobat RAV Pekanbaru..

Menonton pertandingan sepak bola bersama teman-teman dan keluarga memang paling seru kalau dilakukan secara nobar alias nonton bareng!


Tapi, biar pengalaman nobar makin seru, kita butuh peralatan yang tepat. Dengan peralatan yang lengkap, dalam semalam kamu bisa menciptakan stadion bola sendiri di mana saja!


Persiapan Nobar di Pondok Gurih Sudirman Pekanbaru
Persiapan Nobar di Pondok Gurih Sudirman Pekanbaru

Peralatan yang Dibutuhkan untuk Nobar Bola

Agar nobar berjalan lancar dan terasa seperti di stadion, berikut peralatan yang wajib disiapkan:


1. Proyektor Berkualitas Tinggi

Proyektor adalah kunci utama dalam acara nobar. Semakin tinggi kecerahannya, semakin jelas gambar yang ditampilkan. Berikut beberapa Proyektor yang dapat anda pilih sesuai kebutuhan anda.

Jenis Proyektor

Kecerahan

Epson EB-X400

3000 lumens

Epson EB-E01

3300 lumens

Epson EB-X51

3800 lumens

Epson EB2055

5000 lumens

2. Layar Proyektor atau Tembok Putih

Agar gambar terlihat lebih tajam, pastikan kamu memiliki layar proyektor yang sesuai dengan ukuran ruangan:

Jenis Layar

Ukuran

Layar 70 inch

1,5m x 1,5m

Layar 93 inch

2,4m x 2,4m

Layar 3m x 4m

3m x 4m

3. Speaker Berkualitas untuk Suara Maksimal

Tanpa suara yang menggelegar, nobar kurang terasa seru. Untuk menciptakan atmosfer stadion, gunakan speaker portable dengan kualitas terbaik:

Jenis Speaker

Daya

Baretone Max 15 MHWR

200 Watt

4. Tripod atau Stand Proyektor

Agar proyektor dapat diposisikan dengan stabil dan ideal:

Jenis Peralatan

Tripod Proyektor dan layar

5. Kabel & Adaptor

Pastikan semua perangkat bisa terhubung dengan baik menggunakan kabel HDMI atau VGA.


Paket Spesial Nobar Indonesia VS Autralia
Paket Spesial Nobar Indonesia VS Autralia

Perbandingan Biaya Membeli vs. Menyewa Peralatan Nobar

Jika ingin membeli semua peralatan ini, berikut perkiraan harganya:

Peralatan

Harga Beli

Proyektor Epson EB-X51

Rp 8.500.000

Layar Proyektor 93 inch

Rp 2.500.000

Speaker Baretone Max 15 MHWR

Rp 2.300.000

Tripod Proyektor

Rp 300.000

Kabel HDMI & VGA

Rp 200.000

Total

Rp 14.800.000

Sedangkan jika memilih menyewa, berikut total biayanya:

Peralatan

Harga Sewa / Malam

Proyektor Epson EB-X51

Rp 300.000

Layar Proyektor 93 inch

Rp 200.000

Speaker Baretone Max 15 MHWR

Rp 250.000

Tripod Proyektor

Rp 100.000

Total

Rp 850.000

Sudah Termasuk Ongkos Artar Jemput dan Pemasangan!! Dapatkan Juga Potongan Harga Sampai dengan Rp 100.000,- Untuk 10 Bookingan Pertama, Ayo Booking Sekarang!!


Layar Paling Rekomendasi Untuk Nobar
Layar Paling Rekomendasi Untuk Nobar

Kesimpulan: Dalam Semalam, Jadi Stadion Bola!

Dengan hanya Rp 850.000,-, kamu bisa mendapatkan pengalaman nobar seperti di stadion tanpa harus mengeluarkan belasan juta rupiah!


Rental Proyektor Pekanbaru siap menyediakan semua peralatan yang kamu butuhkan untuk membuat nobarmu lebih spektakuler.



Jangan ragu untuk menghubungi kami dan buat nobarmu makin seru dengan kualitas tayangan yang maksimal! ⚽🎥🔊


Comentarios


© 2035 by Timberland. Powered and secured by Wix

  • Black Facebook Icon
  • Black Twitter Icon
  • Black YouTube Icon
bottom of page